Mengenai YouTube
YouTube memungkinkan Anda menonton video pendek yang dikirimkan oleh orang-orang dari
seluruh dunia. Beberapa fitur YouTube memerlukan akun YouTube. Untuk mengatur akun, buka
www.youtube.com.
Untuk menggunakan YouTube, iPad harus memiliki koneksi Internet. Lihat “Jaringan” di
halaman 128.
Catatan: YouTube tidak tersedia dalam semua bahasa dan lokasi.